JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA II

7 Mei 2023 - 22 Mei 2023
Triwulan 2

10244

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 7 - 20 Mei kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

 

Lihat tutorial Baca Jakarta 2023 di sini: Tutorial Baca Jakarta

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Muhammad Raditya Arda Putra
Muhammad Raditya Arda Putra
1 tahun yang lalu

kaya akan sumber daya alam yang melimpah dan kesan yang saya rasakan adalah seru mengikuti tantangan baca jakarta

Farrel Ghibran Javier
Farrel Ghibran Javier
1 tahun yang lalu

Kesan saya sangat suka dan senang bisa mengetahui tentang kebudayaan, alat tradisional dari tari- tarian yang ada di Indonesia. Dan bisa memperluas wawasan tentangNusantara.

Tania Zahira
Tania Zahira
1 tahun yang lalu

Keindahan alam Indonesia yang menarik, saya merasa senang karna telah mengikuti baca jakarta

Muhammad Nihad Eidlan
Muhammad Nihad Eidlan
1 tahun yang lalu

Keindahan yang saya temukan adalah diri saya sendiri, karena setelah mengikuti tantangan dari baca jakarta saya merasa kalau saya menjadi berkembang. Lalu perasaan saya selama mengikuti tantangan ini sangat menarik/senang karena saya menjadi lebih tertantang untuk membaca banyak buku lagi

Sultan Rayyan Mahfuzh Syihab
Sultan Rayyan Mahfuzh Syihab
1 tahun yang lalu

Keindahan Indonesia di baca jakarta adalah mengenal wisata" di Indonesia Kesannya seneng, bahagia,bisa mengenal wisata" yang ada di Indonesia

Nazwa Raasiqah Noviyani
Nazwa Raasiqah Noviyani
1 tahun yang lalu

Keindahan Indonesia yg saya temukan di Baca jakarta adalah tentang tempat " wisata yg ada di Indonesia dengan berbagai macam suku budaya yg berbeda.Kesan yg saya rasakan berharap akan ada lagi tantangan yg lebih seru dan perasaan yg saya rasakan adalah saya merasa senang dan bangga dengan adanya Baca Jakarta Terimakasih 🙏

Agenda Hari Ini