JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA III

17 September 2023 - 2 Oktober 2023
Triwulan 3

4559

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 17 - 30 September kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Rahayu Trimartanti
Rahayu Trimartanti
1 tahun yang lalu

Ingin menjadi tokoh Yennefer dalam buku The Witcher, karena selain cantik karakter ini sangat pintar walaupun hanya fantasy namun karakter ini lumayan cukup banyak penggemarnya

Rahayu Trimartanti
Rahayu Trimartanti
1 tahun yang lalu

Buku The Witcher

Muhamad Adrian Haryanto
Muhamad Adrian Haryanto
1 tahun yang lalu

Profesi sebagai astronot biar bisa menjelajahi luar angkasa

Suci Rahma Dewi
Suci Rahma Dewi
1 tahun yang lalu

Lengkara di novel 00.00 karena ia memiliki sifat yang baik penyayang ya walaupun keras kepala

raffa abdi
Raffa abdi
1 tahun yang lalu

Aku ingin menjadi naruto di dalam komik yang aku baca karna aku sangat suka dengan naruto memiliki kyubi dan memilik teman teman yang baik seperti sasuke jiraya kakashi hasirama,

Muhamad Adrian Haryanto
Muhamad Adrian Haryanto
1 tahun yang lalu

Si angsa bertelur emas

Muhamad Adrian Haryanto
Muhamad Adrian Haryanto
1 tahun yang lalu

Buku tentang asal mula gunung merapi,sangat takjub dengan cipfaan Allah s.w.t karna telah menciptakan gunung dan isi alam semesta lainnya

Suci Rahma Dewi
Suci Rahma Dewi
1 tahun yang lalu

aku membaca buku kumpulan puisi di buku itu banyak sekali pantun nasehat, jenaka dll

Agenda Hari Ini