JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA III

17 September 2023 - 2 Oktober 2023
Triwulan 3

4559

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 17 - 30 September kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Muhamad Affan Zihni
Muhamad Affan Zihni
1 tahun yang lalu

Salah satunya buku Hujan karya Tere Liye

Stefanie Griselda Hasian Silalahi
Stefanie Griselda Hasian Silalahi
1 tahun yang lalu

dengan adanya baca jakarta 3 aku menjadi semangkin rajin membaca buku aku senang karena adanya baca jakarta 3.

Khadijah Sandi Aulia
Khadijah Sandi Aulia
1 tahun yang lalu

Saya sangat senang mengikuti baca Jakarta menambah wawasan dan pengetahuan yg saya dapat

Keyla Saviera Zaafani
Keyla Saviera Zaafani
1 tahun yang lalu

Buku yg saya baca selama mengikuti tantangan baca jakarta adalah buku cerita yg berjud Malin Kundang, bawang merah dan bawang putih dan buku lain lain nya yg sangat menarik dan seruuu 🤩🤩

RandiHariyansyah
RandiHariyansyah
1 tahun yang lalu

Buku tentang keagamaan buku olah raga dan masih ada yang lainya

Nunik Lestari
Nunik Lestari
1 tahun yang lalu

Perasaan saya senang, banyak pengalaman Iya saya dapat di sini salah satunya saya di tuntut menjawab dengan kritis setiap pertanyaaan yang d ajukan

RandiHariyansyah
RandiHariyansyah
1 tahun yang lalu

Saya sangat senang bisa ikut baca jakarta dan saya juga bersyukur bisa menjawab semua tantangan