JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA III

17 September 2023 - 2 Oktober 2023
Triwulan 3

4559

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 17 - 30 September kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

RAHMAH AURA AINI YASMIN
RAHMAH AURA AINI YASMIN
1 tahun yang lalu

buku about friend

JANNETHA ABDILLAH
JANNETHA ABDILLAH
1 tahun yang lalu

W.R SUPRATMAN GURU BANGSA INDONESIA lahir di purworejo 19 maret1903 wafat di surabaya 17 agustus1938 wr supratman anak 7 bekerja di makasar sebagai pencipta lagi indonesia raya menulis novel perawan desa

ahmad alghifary ardhana
Ahmad alghifary ardhana
1 tahun yang lalu

aku membaca buku pelajaran matematika

RAHMAH AURA AINI YASMIN
RAHMAH AURA AINI YASMIN
1 tahun yang lalu

novel yang berjudul areksa

SYAHRA OKTA TIYANTI
SYAHRA OKTA TIYANTI
1 tahun yang lalu

aku lagi suka baca buku tentang lalu lintas

AKIFA NAILA ISMAIL
AKIFA NAILA ISMAIL
1 tahun yang lalu

Selama pekan kesatu dan hingga sekarang, hari-hariku hanya ku habiskan untuk membaca buku karna mungkin dengan membaca dapat memperluas cakrawala pemikiran. Buku yang pertama ku baca adalah : "The Night Dad Went To Jail" Isi dari buku tersebut tentang belajar memaafkan, karna pasti seseorang pernah melakukan kesalahan, dan orang tersebut layak di maafkan Buku yang kedua : "Ketika Listrik Padam" Isi dari cerita tersebut adalah, Bahwa listrik itu sumbernya macam-macam ada tenaga surya, tenaga panas bumi, tenaga uap, tenaga air, tenaga gas. Buku yang ketiga : "Di Bawah Sana" Isi dari cerita tersebut adalah, tentang mencintai lingkungan dan merawat lingkungan agar lingkungan terjaga dan tidak membuang sampah sembarangan. Buku yang keempat : "Aku Tidak Mau Berbohong Lagi" Jadi isi dari cerita tersebut adalah, tentang kejujuran dan ketulusan. Dimana ada sebuah murid SD sering berbohong terhadap teman temannya sehingga temannya tidak ada yang mau berteman dengannya lagi. -Selesai Biasanya saya kalau di rumah tidak ada buku cerita saya membaca buku cerita lewat Aplikasi Instagram karna banyak ditemui buku cerita disitu, jadi kita tinggal baca.

Eige Aryatt
Eige Aryatt
1 tahun yang lalu

Saya membaca novel yang berjudul "Lost World". Novel ini bercerita tantang masa depan yaitu di tahun 3027. Kisahnya bercerita tentang situasi dunia yang sangat kacau dan hancur setelah beberapa tahun perang Dunia III berakhir. Setelah perang tsb, terbentuklah 2 kubu militer yang saling bertentangan dan memiliki keunggulan Masing-masing dan memiliki gaya kekuasaannya yang berbeda-beda. 2 kubu ini terus menekan dan berupaya untuk menjadikan seluruh dunia ini adalah wilayah kekuasaanya. Saya belum selesai membaca buku ini, tapi buku ini meneganggkan kalau dibaca secara sabar dan tidak terburu-buru. Saya mau lanjutkan lagi membaca novel yang menarik ini

RAHMAH AURA AINI YASMIN
RAHMAH AURA AINI YASMIN
1 tahun yang lalu

dongeng putri salju

Azka anggara putra
Azka anggara putra
1 tahun yang lalu

Hari ini aku hanya membaca buku pelajaran saja kebetulan kemarin Ada tugas agama

Agenda Hari Ini