JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA III

17 September 2023 - 2 Oktober 2023
Triwulan 3

4559

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 17 - 30 September kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Safira Aulia Nisa
Safira Aulia Nisa
1 tahun yang lalu

Buku yang aku baca pekan ini adalah novel KKPK, dan buku cerita karakter. Buku tersebut mengajarkan tentang karakter baik yang harus kita aplikasikan dalam kegiatan kita sehari-hari.

Reyni Anizabelle Suawa
Reyni Anizabelle Suawa
1 tahun yang lalu

Buku yang aku baca untuk mengawali pekan ini adalah buku pelajaran kelas 6, karena pekan ini aku melaksanakan ulangan

Akbar al hawari
Akbar al hawari
1 tahun yang lalu

Tentang cita-cita Ternyata dibuku tentang cita-cita banyak macamnya ada yang jadi guru dokter polisi dan insiyur dan masih banyak lagi klo ingin tercapai suatu cita cita kita harus giat belajar dan tidak mudah menyerah

Safira Aulia Nisa
Safira Aulia Nisa
1 tahun yang lalu

Buku yang aku baca hari ini adalah buku yang berjudul Aku Tidak Mau Berbohong Lagi. Buku ini bercerita tentang seorang anak yang suka berbohong sehingga dijauhi teman-temannya

Farid Indra Prasetyo
Farid Indra Prasetyo
1 tahun yang lalu

Buku yang saya baca adalah buku rangkuman atau kancil

AGLIS MARYAMI
AGLIS MARYAMI
1 tahun yang lalu

Buku yang saya baca untuk hari ini adalah buku cerita tentang Kelinci dan Siput. Buku ini menceritakan tentang seekor kelinci yang sombong terhadap siput karena siput sangat lama sekali di kala berjalan selain sombong Kelinci mempunyai sifat pemarah. Suatu ketika kelinci di tantang oleh siput untuk lomba siapa yang lebih cepat berjalan ke finis dan kelincipun setuju namun di perlombaan ini siputlah yang menjadi pemenangnya.

FEBRYAN CHOIRIL HARIS
FEBRYAN CHOIRIL HARIS
1 tahun yang lalu

serigala dan 7 anak domba:Zaman dulu di sebuah hutan yang hijau, hiduplah ibu domba dengan tujuh anaknya yang masih kecil-kecil. Pada suatu hari, sebelum pergi ke kebun untuk mencari makanan, ibu domba berkata.” Anak-anak, berhati-hatilah saat ibu tidak ada. Jika ada yang mengetuk pintu jangan dibuka. Dan yang paling penting, berhati-hatilah pada serigala jahat dan rakus, yang bersuara parau dan berkaki hitam. Dia selalu mengintai kalian. Apa kalian mengerti.”

Nayaka ibnu arza
Nayaka ibnu arza
1 tahun yang lalu

Buku yang saya baca untuk mengawali pekan ini adalah si malin kundang pada suatu hari ada anak yang bernama malin kundang malin kundang anak yang rajin dan patuh sama orang tua tetapi pada saat malin ingin izin melayar tapi tidak ku jung kembali pada saat si malin pulang dan sudah menikah tapi dia tidak mengakui ibunya sehingga dia dikutuk menjadi batu

Agenda Hari Ini