JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA III

17 September 2023 - 2 Oktober 2023
Triwulan 3

4559

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 17 - 30 September kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

safira riyanti putri
Safira riyanti putri
1 tahun yang lalu

malin kundang, bumi dan lukanya, cantik itu sakit

Khoirunnisa Oktaviani husein
Khoirunnisa Oktaviani husein
1 tahun yang lalu

Buku yg saya baca selama mengikuti tantangan baca yaitu Kancil bertanduk kerbau,beruang madu dan masih banyak yg lain'a

Shafiqa Nur azkadina
Shafiqa Nur azkadina
1 tahun yang lalu

- kancil dan harimau. - bersenang-senang di taman. - Tiwi dan Boni. - petualangan elan dan elais. - petualangan si kembar treetop. - kodi dan peluit. - dan lain-lainnya lagi.

Aulia Bilqis Syakira
Aulia Bilqis Syakira
1 tahun yang lalu

buku yang sudah saya baca selama mengikuti tantangan membaca adalah, asmaul husna, cerita rakyat, pesan dari sang raja

Muhammad Faturrohman
Muhammad Faturrohman
1 tahun yang lalu

Nama: Muhammad faturrohman Usia :12 tahun Daerah: Cengkareng Barat Ingin menambah membaca buku

Ahmad muzakkinalbantani
Ahmad muzakkinalbantani
1 tahun yang lalu

Buku yang saya baca selama mengikuti baca jakarta adalah tentang penemu pertama kali di dunia. Seperti : Thomas alva edison penemu lampu (1847-1931) Alexander graham bell penemu telepon Bill gates penemu microsoft George stephenson penemu kereta api James watt penemu mesin uap Albert einstein penemu fisika Leonhard euler ahli matematika Gottlieb wilhem daimler penemu.motor Karl freidreich benz penemu mobil Wilbur wright & orville wright penemu pesawat terbang

Shaquille Abyan Ramadhan
Shaquille Abyan Ramadhan
1 tahun yang lalu

Buku yang saya baca adalah : 1. Kepelatihan sepakbola : teori dan praktik 2. Burung Unta dan Kasuari 3. Batu berdaun

Agenda Hari Ini