JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

BACA JAKARTA III

17 September 2023 - 2 Oktober 2023
Triwulan 3

4559

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Yuk, ikutan Tantangan Baca Jakarta selama 14 hari. Sebuah tantangan membaca untuk masyarakat semua usia yang tinggal di Jakarta maupun luar Jakarta. Bergembira bersama sambil mencerdaskan masyarakat DKI Jakarta, juga Indonesia.

Dari tanggal 17 - 30 September kita bersama-sama membaca sekaligus beraktivitas literasi di mana pun dan kapan pun.

#DenganBacaKitaBisa #SalamLiterasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Khoirunnisa
Khoirunnisa
1 tahun yang lalu

Profesi yang menarik bagi saya adalah menjadi guru untuk anak-anak saya. Sesuai dengan buku yang saya baca hari iniyang berjudul: " Orang tuanya Manusia: Melejitkan Potensi dan Kecerdasan dengan Menghargai Fitrah Setiap Anak". Penulis: Munif Chatib. Penerbit: Kaifa. PT. Mizan Pustaka. Lewat buku ringan dan praktis ini, Munif Chatib ingin membantu para orangtua menyukseskan pendidikan anak-anaknya. Berdasarkan pengalamannya sebagai praktisi pendidikan, baik mengajar langsung maupun menjadi konsultan, penulis best seller Sekolahnya Manusia dan Gurunya Manusia ini memberikan wawasan baru yang mengubah paradigma orang tua bahwa setiap anak itu cerdas, setiap anak berpotensi, setiap anak adalah bintang, dan tak ada “produk” yang gagal. Dengan pemahaman tersebut, diharapkan orang tua dapat memberikan stimulus dan lingkungan yang tepat sesuai bakat dan minat setiap anak. Dengan demikian, putra-putri kita akan menjadi sumber daya manusia yang tak sekadar cerdas, tetapi juga peduli terhadap lingkungannya dan menjadi seorang profesional.

Salwa Amalia Kaysan
Salwa Amalia Kaysan
1 tahun yang lalu

Seorang Pendongeng seerti Kak Aryo, menarik. Mendongeng, bisa jalan-jalan ke luar negri dan juga domestik.

Erna Listiani
Erna Listiani
1 tahun yang lalu

Bloger, posting-posting dapet duit karena endorses. Apalagi yang jalan-jalan, ituuu... Asyik banget, kan? Artis, bermain peran dan itu tampak asyik, dibayar, terkenal. Astronot, bisa jalan-jalan keluar angkasa. Itu mimpi saat saya krcil, hehe.... Penulis, waaah itu keren banget kan? Sangat menarik...

Muhammad Rifky
Muhammad Rifky
1 tahun yang lalu

Pilot, merupakan profesi yang menarik menurut Iky. Karena seorang pilot bisa terbang ke mana-mana.

Zahra Aqilah Aprilliany
Zahra Aqilah Aprilliany
1 tahun yang lalu

Profesi yang menarik perhatian saya adalah guru, mengapa demikian? Karena saat menjadi guru, tantangan yang harus di lewati adalah mencoba untuk sabar, saya akui semua guru hebat karena bisa mengajarkan ilmu tanpa emosi, mengapa saya bilang profesi guru adalah profesi yang menarik bagi saya, karena guru bisa mengurus lebih dari 25 orang dalam satu kelas, wah salut sih

Erlia Firqah Khassanah
Erlia Firqah Khassanah
1 tahun yang lalu

CEO guru pengusaha

Erlia Firqah Khassanah
Erlia Firqah Khassanah
1 tahun yang lalu

Cinderella atau sang putri

Agenda Hari Ini