JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

Baca Jakarta IV

5 November 2023 - 20 November 2023
Triwulan 4

2759

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Ayo ikuti Baca Jakarta 4 yang akan dilaksanakan pada 5-18 November 2023.

Baca Jakarta merupakan tantangan membaca selama 14 hari supaya aktivitas membacamu jadi lebih seru.

#DenganBacaKitaBisa #LiterasiSemudahItu

Salam literasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Renata Aulia
Renata Aulia
1 tahun yang lalu

Assalamualaikum.. hallo semua Namaku Renata Aulia siswi kls 5 D dari SDN Semper barat 03 pagi. Hari ini aku kembali membaca buku favorit ku yaitu " laskar pelangi" karya kak Andrea Hirata. Aku suka sekali buku ini karena banyak hal lucu yang diceritakan dan juga banyak hal bermanfaat yang dapat kita jadikan contoh dalam kehidupan kita seperti kesederhanaan dan semangat mencapai cita cita .

Mikayla sakhi lanika
Mikayla sakhi lanika
1 tahun yang lalu

Assalamualaikum Selamat pagi Hari ini aku membaca buku tentang singa dan tikus Terima kasih

Muhammad Zidan Al Ghifari
Muhammad Zidan Al Ghifari
1 tahun yang lalu

Pendidikan pancasila. Tentang kebudayaan

Muhammad Arazka Mubaraq
Muhammad Arazka Mubaraq
1 tahun yang lalu

Hallo sobat baca!!! . Kali ini aku membaca buku "Ensiklopedia IPA" tentang "Rangka Tubuh". Rangka memiliki struktur kuat, tetapi ringan, sebagai bingkai yang mendukung tubuh, melindungi organ utama, dan memungkinkan terjadinya gerakan. Pada tubuh orang dewasa terdapat 206 tulang, mencakup 20% masa tubu. Tulang adalah jaringan hidup, dipasok oleh pembuluh darah dan saraf. Selain sebagai penopang, tulang juga menyimpan kalsium dan mineral lain, serta memghasilkan sel darah. Rangka terbagi menjadi dua bagian. Rangka aksial terdiri atas tulang tengkorak yang melindungi otak, tulang belakang yang mengelilingi saraf tulang belakang, dan tulang rusuk yang melindungin jantung dan paru-paru Dan rangka apendikuler terdiri atas tulang tangan dan kaki  serta gelang bahudan gelang panggul yang menghubungkan tulang tangan dan kaki. #salamliterasi

kayla fitri agustina
Kayla fitri agustina
1 tahun yang lalu

saya hati ini membaca buku "bahagia tanpa tapi", yang menceritakan tentang "Tak perlu sempurna untuk meraih kehidupan yang diidamkan Bahagia tanpa tapi... mungkinkah? Hidup dalam masyarakat yang menetapkan standar tertentu sering menempatkan kita dalam posisi tak nyaman atau sulit."

Muhammad Zidan Al Ghifari
Muhammad Zidan Al Ghifari
1 tahun yang lalu

Umar bin Khattab. Ia adalah seorang khalifah yang pemberani namun tetap sederhana dalam kehidupannya

Aliya Azzahra Aida
Aliya Azzahra Aida
1 tahun yang lalu

Negara Mesir Mesir merupakan salah satu negara paling populer dalam urusan situs-situs arkeologi dan sejarah kuno yang memikat wisatawan dari berbagai belahan dunia. Di balik popularitasnya, banyak tempat di Mesir yang memiliki keunikan dan tidak bisa ditemukan di manapun. Ikon ikon unik di Mesir : 1. Kuil Karnak. 7.750. Tempat Bersejarah • Reruntuhan Kuno. 2. Piramida Giza. 8.624. Tempat Bersejarah • Reruntuhan Kuno. 3. Lembah Para Raja. 6.788. Reruntuhan Kuno Pemakaman. ... 4. Abu Simbel. 3.704. Tempat Bersejarah Reruntuhan Kuno. ... 5. Piramida Cheops (Khufu) 7.267. ... 6. Kuil Luxor. 4.579. ... 7. Sphinx Agung. 4.189. 8. Kuil Philae. 3.004.

Thema Zahara Hidayat
Thema Zahara Hidayat
1 tahun yang lalu

Aku baca buku dongeng

Agenda Hari Ini