JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

Baca Jakarta IV

5 November 2023 - 20 November 2023
Triwulan 4

2759

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Ayo ikuti Baca Jakarta 4 yang akan dilaksanakan pada 5-18 November 2023.

Baca Jakarta merupakan tantangan membaca selama 14 hari supaya aktivitas membacamu jadi lebih seru.

#DenganBacaKitaBisa #LiterasiSemudahItu

Salam literasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

NIZAR FAZARI RAMADHAN
NIZAR FAZARI RAMADHAN
1 tahun yang lalu

Nabi Muhammad gelar kepercayaan

Aleeza Shayna Hadista
Aleeza Shayna Hadista
1 tahun yang lalu

Buku berjudul kanguru pohon yang sabar menceritakan tentang kango si pohon kanguru yang sering diejek temannya tetapi dia berusaha tidak menghiraukannya,tetap bersabar dan tetap berbuat baik terhadap teman-temannya. Berkat kesabaran dan kebaikannya akhirnya teman-temannya menyadari kesalahannya.

NIZAR FAZARI RAMADHAN
NIZAR FAZARI RAMADHAN
1 tahun yang lalu

Arab Saudi karna aku ingin nasik haji

mintrih ratnaningsih
Mintrih ratnaningsih
1 tahun yang lalu

Saya membaca buku tentang benua Afrika. Diantaranya Mesir dengan ibukota Kairo. Terkenal dengan piramida peninggalan raja firaun.

Queen Vanisa Rafilla
Queen Vanisa Rafilla
1 tahun yang lalu

Aku membaca buku tentang nenek adalah seorang putri kaguya

ADIVA NUR RIDWAN
ADIVA NUR RIDWAN
1 tahun yang lalu

Hari ini membaca buku cerita tentang semut si pekerja keras. Kisah semut yang bekerja keras mengumpulkan makanan saat musim hujan tiba

ZAHRA AL ADHAWIYAH
ZAHRA AL ADHAWIYAH
1 tahun yang lalu

Hal menarik dari Benua Afrika yang saya baca dari buku ialah, Afrika memiliki Savana hutan yang luas,dan berbagai hewan banyak yang berada di sana

ZAHRA AL ADHAWIYAH
ZAHRA AL ADHAWIYAH
1 tahun yang lalu

Saya membaca buku Agama Islam tentang kisah Rasulullah dan Sahabatnya pada saat perjalanan dari Mekah ke Madinah

Khanza Velisa
Khanza Velisa
1 tahun yang lalu

Saya membaca buku dengan judul Totto-Chan: Gadis Cilik di Jendela. Buku ini juga berbicara tentang Tetsuko Kuroyanagi dan keluarganya, terutama Mama dan Rocky (anjingnya). Namun hal terpenting yang ingin penulis sampaikan dalam buku ini adalah Sosaku Kobayashi, atau sering disebut Mr. Kobayashi, kepala Sekolah di Sekolah Gerbong Keretanya. Totto Chan adalah nama panggilan dari Tetsuko Kuroyanagi. Sebagai seorang anak, Totto Chan sering berpindah sekolah. Bukan karena ia kikuk, hanya saja ia memiliki tingkat keingintahuan yang sangat tinggi dan tidak berhenti sampai rasa penasaranmu terpuaskan. Totto Chan sangat menyukai kelompok pengamen jalanan, meskipun pelajaran sedang berlangsung, seperti ketika ia berdiri di dekat jendela dan menunggu kelompok pengamen datang. Itulah sebabnya ia juga disebut gadis cilik di jendela, seperti judul novel ini.

Agenda Hari Ini