JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

Baca Jakarta IV

5 November 2023 - 20 November 2023
Triwulan 4

2759

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Ayo ikuti Baca Jakarta 4 yang akan dilaksanakan pada 5-18 November 2023.

Baca Jakarta merupakan tantangan membaca selama 14 hari supaya aktivitas membacamu jadi lebih seru.

#DenganBacaKitaBisa #LiterasiSemudahItu

Salam literasi

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

Aleeza Shayna Hadista
Aleeza Shayna Hadista
1 tahun yang lalu

Negara Belanda menjadi salah satu pengekspor sayuran terbesar di dunia dn Belanda mempunyai banyak kincir angin.

RALINE AMARA FRISTANTI
RALINE AMARA FRISTANTI
1 tahun yang lalu

Negara yang luas tanahnya sangat amat terbatas tetapi unggul dalam urusan water management. Hal yang mencengangkan lagi adalah prestasi mereka sebagai negara pengekspor produk pertanian nomer dua di dunia

Nur Majid ibnu anwar
Nur Majid ibnu anwar
1 tahun yang lalu

Boleh jadi orang Belanda hidup di bawah permukaan laut. tetapi terbukti mereka paling unggul dalam urusan water managemen. Tenteng tata kelola air. Belanda juga negara peng exsport hasil pertanian ter besar no2 di dunia. Belanda juga termasuk negara termakmur di dunia.

Rachel zulfa
Rachel zulfa
1 tahun yang lalu

Belajar tentang kelola air dari Belanda dan bertahan hidup Belanda walau konsumsi makanan sangat dikit

Raihanun jasmine aziz
Raihanun jasmine aziz
1 tahun yang lalu

Belanda adalah negara yang terletak di benua Eropa, Belanda dijuluki negri kincir angin, ada lebih dari 1000 kincir angin dari tahun 1850 yang masih berdiri saat ini, ada jalur sepeda bertenaga surya di Belanda.

Ismatul hawa
Ismatul hawa
1 tahun yang lalu

Belanda adalah negara yang kecil tetapi modern,Belanda juga terkenal dengan kota kota nya yang sangat indah dan penduduk nya yang ramah,dari situ aku jadi ingin pergi ke belanda

FLORYNESETIAWANMANINGKAS
FLORYNESETIAWANMANINGKAS
1 tahun yang lalu

Belanda adalah negara kecil yang terbukti bisa bertahan hidup dengan segala keterbatasan. Belanda juga termasuk negara termakmur yang ada di dunia.