Iftina assyabiah salwa
1 tahun yang lalu
Hal menarik ya
Dapat mengetahui tentang sejarah dan solidaritas sesama negara dan
Ragam budaya masing2
MUHAMMAD IHSAN BAYEZID
1 tahun yang lalu
Hai Teman Baca, Terima kasih Kak Hestia sudah membacakan buku untuk kami. Dari buku yang berjudul "Eureka di Negeri Seberang", aku jadi tahu tentang Belanda. Ternyata selain dijuluki Negeri Kincir Angin. Belanda bisa menjadi Negara makmur walaupun dengan keterbatasan luas tanahnya.
Belanda memiliki tata kelola air yang sangat baik. Kita bisa belajar dari Belanda.
Wah serunya, seperti ada di Belanda, walaupun hanya dari membaca buku.
Salam lIterasi.
Muhammad Firman Ramadhan
1 tahun yang lalu
Belanda adalah salah satu negara kecil yang sangat luar biasa, dimana dengan segala keterbatasannya dia mampu membuktikan kepada dunia dengan segala pencapaianya hingga sekarang Belanda termasuk salah satu negara termakmur di dunia
Banyak hal yang bisa kita pelajari dari negara Belanda diantaranya tentang watter management (tata kelola air), cara memanfaatkan lahan yang sangat terbatas dan bagaimana memanfaatkan keterbatasan sumber daya alam hingga bisa menjadi efektif
Muhammad Abyan Niam
1 tahun yang lalu
belanda adalah salah satu negara yg termakmur di dunia
Khairi Aditya Putra
1 tahun yang lalu
Sejarah sejarah nya dan bahasa nya
Hafidz Maulana Fadillah
1 tahun yang lalu
Buku yang di baca kak Hestia berjudul "Eureka di Negeri Seberang"
Dari cerita Kak Hestia, saya tahu bahwa negara Belanda merupakan negara kecil tapi mereka kini menjadi negara yang unggul dan makmur dengan keterbatasan luas tanahnya. Negara Belanda memiliki water management yang baik, sehingga negara Belanda menjadi salah satu negara termakmur di dunia.
Aisyah Paramita Hidayat
1 tahun yang lalu
Dari Belanda, kita dapat belajar tentang toleransi, manajemen air, pendidikan, keberlanjutan, sejarah kolonial, seni, kemajuan sosial, dan budaya multikultural.
HERNI RAHAYU NINGSIH
1 tahun yang lalu
Belanda adalah negara yg terkenal dengan kincir angin nya,karena wilayah nya perairan .
Kincir angin di buat sebagai salah satu alat untuk pembangkit listrik.
Dan banyak lg keunggulannya negara belanda menjadi no 2 di dunia dalam industri pertanian.
Aprilia Hartini Yansyah
1 tahun yang lalu
Belanda adalah negara kincir angin, pada awal abad ke tujuh belas masa kejayaan Belanda, para penduduk Belanda membuka rute perdagangan di berbagai negara termasuk di Indonesia.
Belanda negara pertama kali di dunia yang melegalkan pernikahan sesama jenis pada tahun 2001 undang-undang tersebut berisi pasangan sesama jenis memiliki hak untuk menikah, bercerai dan mengadopsi anak.
Orang belanda adalah orang yang tertinggi di dunia tinggi mereka bisa mencapai 175,62cm
rata-rata tinggi pria sekitar 182,53cm dan wanita sekitar 168,72cm karena mereka sangat suka mengonsumsi susu dan keju yang sangat baik untuk pertumbuhan.
Warga belanda termasuk warga paling bahagia dan menduduki posisi kelima setelah Finlandia, Denmark, Norwegia dan Islandia.
Belanda merupakan negara terbaik di dunia untuk keseimbangan kerja dan hidup hanya 0,5% karyawan yang bekerja lebih dari jam kerja yang telah ditetapkan angka ini sangat kecil dibandingkan nilai rata-rata dunia yang mencapai 13% saja.
Negara belanda adalah negara terpadat di eropa penduduknya hanya 17 juta dan kepadatan penduduknya sekitar 488 orang per meter persegi meskipun penduduknya tergolong padat namun jumlah sepeda di belanda lebih banyak dari jumlah penduduknya yaitu sekitar 23 juta sepeda, budaya sepeda di belanda memang sudah banyak dan menjadi ciri khas negara mereka, pemerintah Belanda infrastruktur berupa jalan khusus pesepeda yang membentang di seluruh wilayah ini, apalagi jalan mereka yang datar dan membuat nyaman untuk bersepeda, Belanda juga mau membayar warganya yang mau pergi bekerja dengan mengunakan sepeda reward ini berupa senilai
022 dolar per kilometer, sekitar 50% warga belanda tinggal di rumah dengan jarak kurang dari 15 kilometer dari tempat kerja mereka dan jarak itu masih bisa ditempuh oleh bersepeda, meskipun pesepeda di belanda tergolong banyak hanya 25%
Orang yang mengunakan sepedanya untuk pergi bekerja, sebanyak 37% bersepeda untuk berlibur dan sisanya untuk kegiatan sehari-hari mereka.
Masyarakat belanda sangat mandiri dan tidak manja karena Meraka dari kecil dibiasakan untuk mandiri mereka akan melakukan sendiri apa yang mereka bisa lakukan, tidak sendiri warga belanda memasak sendiri dan kebutuhan mereka di rumah tidak hanya wanita tapi pria juga tidak malu melakukan pekerjaan rumah.
Orang belanda sangat sederhana dan disiplin mereka tidak ingin melihatkan kekayaan mereka dan bagi mereka waktu adalah uang, orang belanda sangat menjaga kebersihan warga belanda juga memisahkan sampah organik dan non-organik orang belanda jug mencintai lingkungan dengan mengurangi kantong plastik dengan sikap mereka yang terbuka dan berusaha rendah hati dan mereka sangat tidak suka berbohong tentang prestasi mereka atau harta mereka,
Kehidupan mereka sangat patut untuk dicontoh.
Orang belanda sangat setia dengan pasangannya dan keluarga mereka, dan juga mereka sering piknik di akhir pekan bersama orang yang mereka sayangi.