ANI PRIHATINI
1 tahun yang lalu
Halo... Tantangan Baca Jakarta Tw4
Terimakasih Kak Hestia Istiviani Duta Baca Propinsi DKI Jakarta sudah membaca buku berjudul Eureka Negeri Seberang Pendidikan Tak Bergaris Penulis Kak Indy Hardono.Penerbit Afterhours.
Buku ini menarik menurut saya.Orang - orang Belanda yang hidup dibawah permukaan laut unggul dalam urusan water management hingga orang Indonesia menimba pengetahuan untuk tata kelola air.Prestasi mereka sebagai negara pengekspor produk hasil pertanian nomor 2 di dunia.Tingkat resiliensi orang Belanda adalah sesuatu yang tertinggi di dunia.Belanda adalah negara kecil yang terbukti bisa bertahan hidup dengan segala keterbatasannya.Alam adalah guru pertama dalam hal resiliensi yang menjadikannya sebagai negara termakmur di dunia.
Inilah cerita menarik yang saya dapatkan saya ceritakan dari negara Belanda.
Salam Literasi 👆📚
Mellati Putri Rahayu
1 tahun yang lalu
"Belanda adalah negara kecil yang terbukti bisa bertahan hidup dengan segala keterbatasannya" istilahnya bagaikan negara kecil saja bisa bertahan dengan segala keterbatasan, lalu bagaimana dengan negara besar dan luas? Apakah mereka itu bertahan hidup mengikuti alur dunia? Hmm..hehe
Afifah salsabila
1 tahun yang lalu
Nama saya afifah salsabila
Kelas 7b
SMP Cengkareng 1
Negari Belanda berkembang menjadi sebuah imperium makmur yang menguasai koloni-koloni di berbagai pelosok dunia, dan Kongsi Hindia Timur atau Kompeni Belanda muncul sebagai salah satu perusahaan dagang nasional tertua dan terpenting yang berasaskan kewirausahaan dan usaha dagang.
Lolita Kallea
1 tahun yang lalu
Negara Belanda Adalah Negara Pengekspor Produk Hasil Pertanian Nomor Dua Di Dunia..
Belanda Adalah Negara Kecil Yang Terbukti Bisa Bertahan Hidup Dengan Segala Keterbatasannya..
Arga Abassy
1 tahun yang lalu
Hal menarik nya menurut ku adalah Belanda merupakan negara termakmur di dunia
MuhamadRiansyah
1 tahun yang lalu
Boleh jadi orang orang belanda hidup dibawah permukaan laut. Tapi , terbukti merekalah yang kini paling unggul dalam urusan water management hingga orang Indonesia pun harus menimba pengetahuan ke Belanda untuk soal tata kelola air.
Hal yang mencengangkan lagi adalah prestasi mereka sebagai negara pengekspor produk hasil pertanian nomor dua di dunia.
Susah membayangkan ini adalah capaian dari sebuah negeri yang luas tanahnya sangat terbatas.
Tingkat reseliensi orang Belanda adalah salah satu yang tertinggi di dunia.
Belanda adalah negara kecil yang terbukti bisa bertahan hidup dengan segala keterbatasannya.
Alam adalah guru pertama mereka dalam hal resiliensi. Tanpa sumber daya alam yang berlimpah seperti halnya Indonesia.
Belanda dapat mengangkat dirinya ketingkat dunia dan saat ini termasuk salah satu negara termakmur di dunia.
Jadi dari bacaan yang di baca aku hanya bisa memikirkan bagaimana hanya dengan lahan kecil mereka bisa berkembang dalam bidang pertania itu pasti bukan karena usaha satu orang pasti ada kerjasama antar orang Belanda yang bisa mengembang negaranya menjadi negara hebat di mata dunia. Aku berharap Indonesia pun bisa lebih hebat dari negara negara lain soal apapun . Muda-mudahan aku bisa menjadi anak hebat yang bisa membuat negaraku menjadi negara hebat di mata dunia
Muhammad Arsyad Hamizan
1 tahun yang lalu
Dari negara Belanda saya jadi tau orang Belanda hidup dibawah permukaan air laut.Belanda unggul dalam wate management.Dari Belanda negara kita bisa belajar kelola air. Belanda juga sebagai negara pengekspor hasil pertanian nomor dua di dunia.
Abila Arisha Lebby
1 tahun yang lalu
Belanda adalah kota kincir angin.kuliner terkenal Belanda salah satunya Sudderlapjes, yaitu hidangan Belanda yang terdiri dari daging sapi yang dimasak perlahan. Dagingnya digoreng sebentar sampai kecoklatan, lalu dicampur dengan sedikit cuka, anggur merah atau bir, bawang bombay, fuli, dan daun salam.Bagi banyak wisatawan yang berkunjung setiap tahun, Amsterdam terkenal dengan atraksi sejarahnya, lantaran koleksi seninya yang luar biasa dan karena warna dan cita rasa khas dari bagian-bagian lamanya yang telah dilestarikan dengan sangat baik.
Hanarizqiramadhani
1 tahun yang lalu
Orang Indonesia pun harus menimbah pengetahuan ke belanda tentang kelora air