JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh

Baca Jakarta 2

28 Oktober 2024 - 12 November 2024
Triwulan 4

5248

Partisipan saat ini

0

Partisipan diundang

Deskripsi

Baca Jakarta merupakan sebuah tantangan membaca selama 14 hari untuk masyarakat DKI Jakarta, tanpa mengenal batas usia. Baca Jakarta terbuka untuk seluruh masyarakat, bukan hanya DKI Jakarta, tapi juga bisa diikuti oleh masyarakat luar DKI Jakarta. Tantangan ini dimaksudkan untuk menumbuhkan budaya gemar membaca dan membangun kultur literasi sejak dini.

 

Kenapa harus ikut baca jakarta?

Baca Jakarta membantu kamu dalam menumbuhkan kegemaran membaca. Semakin banyak masyarakat yang gemar membaca, aktivitas membaca akan semakin menyenangkan.

 

Harus baca buku apa saja?

Baca Jakarta kali ini mengusung tema lingkungan. Kamu bisa mengeksplorasi buku-buku bertemakan lingkungan. Kamu bisa mulai dengan buku tentang pohon dan hutan kita, pengelolaan sampah di rumah, hingga perubahan iklim. Masih banyak topik yang bisa kamu eksplorasi dari bacaan tentang lingkungan lho. Ayo membaca dan jaga lingkungan bersama-sama. Kamu bisa dapatkan buku tentang lingkungan di Jaklitera atau perpustakaan lainnya.

Kalau kamu kesulitan menemukan tema tersebut, tenang saja... Kamu bisa baca buku apa pun yang kamu suka. Tidak ada yang menghakimi jenis buku yang kamu baca. Once you love your book, you will love reading it.

 

Caranya gampang banget

  • Daftarkan dirimu di Jaklitera.
  • Baca buku kesukaanmu setiap hari.
  • Isi booklet tantangan harian.
  • Bagikan keseruan membacamu di media sosial. 
  • Tantangan selesai. Klaim apresiasimu.

 

Kepesertaan

Peserta anak: usia <18 tahun
Peserta dewasa: >18 tahun

 

Mengulik Baca Jakarta

Tentang Baca Jakarta:
https://drive.google.com/file/d/1-x0C2nD5GlV-AVWEci50rQbsWxWtHvSB/view?usp=sharing

Tutorial pendaftaran:
- youtube: https://youtu.be/ZCO5bmNk4Hk?si=3C9D9JlG2vSaElj7
- infografis: https://drive.google.com/drive/folders/1HDjeSAtf5AVgzU9e8ycOQNKnSf0aDlbm?usp=sharing

Informasi lebih lanjut dapat cek instagram Baca jakarta
https://www.instagram.com/bacajakarta/

 

#DenganBacaKitaBisa

Bagikan event ini:

Aktivitas Peserta

PRANAYA TAUHIDA SETIAWAN
PRANAYA TAUHIDA SETIAWAN
5 bulan yang lalu

Buku TPA (Tempat Pemrosesan Akhir)

Muhammad Davy Al Fatih
Muhammad Davy Al Fatih
5 bulan yang lalu

Jangan Pernah Menyerah

Dian Ayu Paramitha
Dian Ayu Paramitha
5 bulan yang lalu

cerdas berhemat kertas

muhamad haska widi pratama
Muhamad haska widi pratama
5 bulan yang lalu

hari ini aku baca buku tangkuban perahu

Khanza Velisa
Khanza Velisa
5 bulan yang lalu

buku tentang langkah langkah membuat boneka

Nadhila Ardianti Jhesmine
Nadhila Ardianti Jhesmine
5 bulan yang lalu

Hari ini saya masih melanjutkan membaca novel ketos galak

Zulfan Azhar Raihan
Zulfan Azhar Raihan
5 bulan yang lalu

AKU PAHLAWAN LINGKUNGAN. Pahlawan adalah orang yang dikagumi atau diidolakan karena keberanian, prestasi luar biasa, atau sifat-sifat mulia. Pahlawan lingkungan adalah orang yang memiliki sifat-sifat ini, tetapi menunjukkannya melalui bantuannya terhadap lingkungan dan tindakan serta prestasinya terhadap bumi .

Tiarabella Kinanti Adrianne
Tiarabella Kinanti Adrianne
5 bulan yang lalu

Hari ini aku masih melanjutkan buku yang kemarin, berjudul “Bumi Dan Lukanya”

Rayna Qisti Amadia
Rayna Qisti Amadia
5 bulan yang lalu

doa anak sholeha