Teknologi pengiolahan air sederhana
Mohan Taufiq Mashuri (Pengarang)
Tersedia di:
Deskripsi
Indonesia merupakan negara kepulauan dengan berbagai kondisi lingkungan yang berbeda untuk masing-masing daerah. Dalam hal penggunaan air, masing-masing daerah di Indonesia memiliki sumber air dengan kuantitas dan kualitas yang beragam. Beberapa daerah sampai saat ini masih kesulitan dalam memperoleh pasokan air bersih, sedangkan di daerah lainnya pasokan air justru sangat melimpah. Kualitas air pun demikian, di beberapa daerah memiliki kualitas air yang sangat baik bahkan dapat diminum langsung, namun di daerah lainnya air memiliki kualitas yang buruk ditunjukkan dengan warna yang mencolok serta bau yang tajam. Pentingnya air dalam kehidupan menghasilkan dampak ekonomis dari pemakaian air itu sendiri. Hal ini merupakan sebuah peluang usaha yang menarik. Proses perencanaan yang baik dengan metode yang tepat akan menjadikan upaya untuk menghasilkan air bersih dan sehat layak konsumsi menjadi lahan pekerjaan yang menjanjikan. Jenis pekerjaan ini adalah usaha yang memiliki nilai dan berkah tersendiri karena dapat membantu orang lain untuk memenuhi kebutuhannya dan membantu orang lain untuk tetap menjaga kesehatannya dengan baik. ; Suara dalam bahasa Indonesia
Ulasan
Buku Rekomendasi Lainnya
Catatan hitam lima Presiden Indonesia; : Jalan baru membangun Indonesia
RAFICK, Ishak ; ZIDANE, Mehdy
Prinsip-Prinsip Perancangan Dalam Arsitektur
SMITHIES, Kenneth
Wordstar professional release 4.0
BUDISUHARTO, S.
12 Proyek sistem akuisisi data
BUDIHARTO, Widodo ; JEFRI, Togu ; YOEVESTIAN, Whindy
Soar selling : how to get through to almost anyone the proven method for reaching decision makers
HIBBARD, David ; HIBBARD, Marhnelle
Tuhan Menyapa Kita
Maarif, Ahmad Syafii
10 Penguasa Terkorup Dunia
-
Photoshop Mega Effect!
Bonita (Pengarang)
Setan Dalam Alqur'an
-
Seni dan teknik berbicara
Tantowi Budiman (Pengarang)
The Very hungry caterpillar's hide and seek
Carle, Eric ; Blake, Quentin (ilustrator)
Visualize this : the flowingdata guide to design, visualization, and statistics
Yau, Nathan (Pengarang)
Dongeng halo balita : menjadi diri sendiri
Laksmi Manohara (Pengarang) ; Mira Widhayati (Ilustrator)
Cerita-cerita dari rumah no.9
Alexander GB (Pengarang) ; Agus Arman AZ (penyunting)