JAKLITERA sudah ada versi mobile lho! Unduh
Pinjam buku ini
Yes or not gadget buat si buah hati

Yes or not gadget buat si buah hati

Indiana Sunita (Pengarang) ; Eva Mayasari (Pengarang)

Edisi Edisi pertama, Cetakan pertama
Penerbit Yogyakarta : Deepublish, 2017
Deskripsi Fisik viii, 140 halaman ; 20 cm.
ISBN 978-602-453-554-4
Subjek Perkembangan anak
Bahasa Indonesia
Call Number 612.65 IND y

Tersedia di:

Perpustakaan Jakarta Timur - Jatinegara
Dapat dipinjam: 1 | Baca di tempat: 4

Deskripsi

Buku ini terdiri dari 7 bab, bab pertama membahas tentang konsep dasar tumbuh kembang, bab kedua tentang usia prasekolah, bab ketiga tentang stimulus pada balita, bab keempat tentang pola asuh orang tua, bab kelima tentang perkembangan gadget di indonesia, bab keenam tentang konsep keluarga dan yang terakhir adalah hasil penelitian membuktikan hubungan pengawasan orang tua terhadap dampak penggunaan gadget. Tumbuh dan kembang merupakan suatu peristiwa yang berbeda sifatnya namun memiliki keterkaitan erat antara satu dengan yang lainnya. Pertumbuhan (growth) berkaitan dengan masalah perubahan dalam besar, jumlah, ukuran atau dimensi tingkat sel, organ, maupun idividu, yang bias diukur dengan ukuran berat (gram, kg). Ukuran panjang (cm), umur tulang dan keseimbangan metabolis (retensi kalsium dan nitrogen tubuh). Perkembangan (development) adalah bertumbuhnya kemampuan (skill) dalam struktur dan fungsi tubuh yang lebih kompleks dalam pola yang teratur dan dapat diramalkan, sebagai hasil dari proses pematangan. Tahap ini menyangkut adanya proses diferensiasi sel-sel tubuh, jaringan tubuh, organ-organ, dan system organ yang berkembang sedemikian rupa, sehingga masing-masing dapat memenuhi fungsinya. Cakupan tahap ini termasuk juga perkembangan emosi, intelektual, dan tingkah laku sebagai hasil dari interaksi terhadap lingkungan. Anak prasekolah adalah anak yang berusia antara 3-6 tahun. Dalam usia ini anak umumnya mengikuti program anak (3Tahun- 5 tahun) dan kelompok bermain (Usia 3 Tahun), sedangkan pada usia 4-6tahun biasanya mereka mengikuti program Pendidikn Anak Usia Dini (PAUD), Taman Kanak-Kanak (TK) Anak merupakan individu yang berada dalam satu rentang perubahan perkembangan yang dimulai dari bayi hingga remaja. Masa anak merupakan masa pertumbuhan dan perkembangan yang dimulai dari bayi (0-1 tahun) usia bermain/toddler (1-2,5 tahun), usia prasekolah (2,5-5), usia sekolah (5-11 tahun) hingga remaja (11-18 tahun). Anak dari usia 1 sampai 5 atau 6 tahun menguatkan rasa identitas jender dan mulai membedakan perilaku sesuai jenis kelamin yang didefinisikan secara sosial serta mengamati perilaku orang dewasa, mulai untuk menirukan tindakan orangtua yang berjenis kelamin sama, dan mempertahankan atau memodifikasi perilaku yang didasarkan pada umpan balik orangtua (Potter & Perry, 2005).

Ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini. Jadilah yang pertama untuk mengulas!

Buku Rekomendasi Lainnya

Buku pintar ekonomi syariah Ahmad Ifham Sholihin
Ekonomi syariah ; Islam dan ekonomi

Buku pintar ekonomi syariah Ahmad Ifham Sholihin

SHOLIHIN, Ahmad Ifham

Puzzle of David's case Otto Cornelius Kaligis
CRIMINAL COURTS

Puzzle of David's case Otto Cornelius Kaligis

KALIGIS, Otto Cornelis

People are never the problem :  paradigma baru untuk memahami diri sendiri dan orang lain
KEHIDUPAN BERAGAMA KRISTEN

People are never the problem : paradigma baru untuk memahami diri sendiri dan orang lain

WATTS Jr, Robert ; ARDI, Priyatno

Pintar & lancar membaca : 4b untuk anak usia 4-6 tahun
PENDIDIKAN DASAR / MEMBACA

Pintar & lancar membaca : 4b untuk anak usia 4-6 tahun

SRIHAYATI, Tety ; R.N., Juliagar

Islam Dan Modernitas :  Dari Teori Moderniasasi Hingga Penegakan Kesalehan Modern
PERKEMBANGAN ISLAM / MODERNITAS

Islam Dan Modernitas : Dari Teori Moderniasasi Hingga Penegakan Kesalehan Modern

Syahrin Harahap

Hukum Kontrak & Perancangan Kontrak
HUKUM / KONTRAK

Hukum Kontrak & Perancangan Kontrak

Ahmadi Miru

Ilmu Sosial dan Budaya Dasar ; :  Buku Ajar Kebidanan ;
KEBIDANAN

Ilmu Sosial dan Budaya Dasar ; : Buku Ajar Kebidanan ;

Momon Sudarma ; Tri Utami

Kisah negeriku di lembar kartu pos :  53 kartu pos pilihan koleksi penulis
KARTU POS

Kisah negeriku di lembar kartu pos : 53 kartu pos pilihan koleksi penulis

Simatupang, Sihar Ramses

Mengenal Ilmu Tubuh : Makan
SAINS/TUBUH

Mengenal Ilmu Tubuh : Makan

GANERI, Anita (Pengarang)

Ayo belajar hafalan surah pendek :  untuk TKA/TKQ tahun 1 (kelas a)

Ayo belajar hafalan surah pendek : untuk TKA/TKQ tahun 1 (kelas a)

-

Arif berprestasi untuk sekolah dasar kelas 1
Ilmu Pengetahuan

Arif berprestasi untuk sekolah dasar kelas 1

Christiana Umi (Pengarang)

We Are Great!
Cerita bergambar

We Are Great!

Rebecca Colby (Pengarang)

La kino nambo :  cerita rakyat Kulisusu
Cerita Rakyat Kulisusu

La kino nambo : cerita rakyat Kulisusu

Uniawati (Pengarang)

Budaya dan ragam cerita rakyat Manggarai Timur
Budaya dan Kebudayaan / Budaya Manggarai Timur

Budaya dan ragam cerita rakyat Manggarai Timur

Ni Wayun Sumitri (Pengarang) ; Ni Wayan Widiastuti (Pengarang) ; Ni Wayan Sudarti (Pengarang)

Polri, disrupsi, dan ikn nusantara :  menelisik penerapan smart policing dan predictive policing
Polri / Pelayanan Umum

Polri, disrupsi, dan ikn nusantara : menelisik penerapan smart policing dan predictive policing

Juansih (Pengarang) ; Den Setiawan (editor) ; Salim Shahab (editor)